Arsip pada bulan : Desember 2013

LIBUR KULIAH DAN LIBUR KERJA

"PENGUMUMAN" Dalam rangka menyambut Hari Natal Tahun 2013 yang jatuh pada tanggal 25 Desember 2013 maka diberitahukan hal-hal sebagai berikut : A. Libur kerja dan perkuliahan tanggal 25 s.d 27 Desember 2013 B. Aktif masuk kerja dan perkuliahan kembali tanggal 30 Desember 2013.   Download surat edaran Pdf    

Kuliah Umum Dr. Marzuki Alie

Pada hari tanggal 18 Desember 2013, kuliah umum oleh Dr. H. Marzuki Alie, S.E., M.M. selama 2 jam di Kampus UNTAG sangat antusias para peserta baik dari Karyawan, Dosen dan Mahasiswa. Auditorium HM Ardans dapat terpenuhi baik yang berada di kursi undangan dan tribun. Kuliah umum dilaksanakan dengan langsung tanya jawab terbuka yang dari audensi, selanjutnya dijawab baik permasalahan yang manyangkut bangsa dan etika secara umum, serta demokrasi saat ini. Kuliah umum yang sangat akrab ini yang menjadi moderator adalah Bapak Dr. H. Budi Jatmiko, MS., MEi. Berdasarkan tanya jawab yang dilakukan berbagai hal yang menjadi topik hangat adalah maraknya KKN baik dilingkungan pemerintah pusat dan daerah.

KESEMPATAN BEKERJA TECHNICAL SUPPORT (TS)

KESEMPATAN BEKERJA   PT. Mitra Buana Komputindo, adalah salah satu perusahaan IT yang bergerak di bidang system integrator. Untuk mendukung proyek-proyek bisnis yang ada, kami mengajak para profesional di bidangnya untuk mengisi posisi :  TECHNICAL SUPPORT (TS)   Persyaratan : Laki-laki, maks 30 tahun Pend Min SMK / D1 / D3 jurusan Teknik Informatika / Elektro Terbuka untuk Fresh Graduated (non pengalaman) Memiliki pengalaman mengenai system Piranti Keras & Piranti Lunak, LAN, WAN, WLAN / Sistem Wireless, OS Linux, Windows, Konsep LDAP, SQP, SAP Memiliki pengalaman mengenai Produk Microsoft, Sistem Email, MS Windows OS dan Product Office Lainnya Memiliki pengalaman untuk Setup, Instalasi dan Sistem ...

KULIAH UMUM Dr. H. Marzuki Alie, S.E., M.M.

Kuliah Umum Bersama Dr. H. Marzuki Alie, S.E., M.M. pada tanggal 18 Desember 2013, di Auditorium UNTAG Samarinda Pukul 9.00 s.d 11.00 Wita.  Diharapkan kehadiran Bapak dan Ibu Karyawan dan Dosen, serta mahasiswa UNTAG Samarinda untuk mengikuti kuliah umum tersebut karena kesempatan yang baik ini kami mengundang semua untuk berdialog langsung dengan Bapak Dr. H. Marzuki Alie, S.E., M.M.Dengan Tema"Urgensi Pemahaman Empat Pilar Berbangsa dan Bernegara dalam Menghadapi Permasalahan Bangsa" Profil Dr. H. Marzuki Alie, S.E., M.M. NB: Untuk mahasiswa berpakaian Almamater

AUDENSI KOMISI YUDISIAL RI

Audensi Komisi Yudisial RI, yang direncanakan dilaksanakan di Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda, bertempat di ruang rapat utama lantai II, dengan mengambil tema "Dalam Rangka Menjaga dan Menegakkan Kehormatan, Keluhuran Martabat dan Perilaku Hakim Secara Efektif dan Efisien sebagaimana  yang ditentukan dalam Peraturan Perundang-undangan" Narasumber oleh: Tutup Sardi Santoso, S.H., S.Ag., M.H. Audensi : Rabu, 11 Desember 2013 Pukul 13.00 Wita s.d selesai Ruang Rapat Utama Lantai II

SOSIALISASI SIPKD KOPERTIS

Sehubungan dengan surat kami terdahulu Nomor : 1426/K11.A/KP/2013 tanggal 29 Nopember 2013 Perihal Sosialisasi SIPKD, dengan hormat kami beritahukan bahwa Pelaksanaan Sosialisasi SIPKD untuk wilayah Kal-Tim ditunda, yang pada mulanya direncanakan: Hari/Tanggal : Senin, 9 Desember 2013 Jam             : 09.00 Wit - Selesai Tempat        : Untag 1945 Samarinda Jl.Ir.H. Juanda Air Putih Samarinda   Menjadi pada :   Hari/Tanggal : Kamis, 12 Desember 2013 Jam             : 14.00 Wit - 16.30 Wit Tempat        : Untag 1945 Samarinda Jl.Ir.H. Juanda Ai...

Sosialisai SIPKD dan SKP

Sesuai dengan undangan Rektor Nomor 920/UN.17/KP/XI/2013, mengundang seluruh Dekan, Pembantu Rektor, Ketua Prodi, Dosen DPK dan Dosen Tetap Yayasan di Lingkungan Untag 1945 Samarinda. Dengan mengundang Bapak/Ibu di Ruang Rapat Utama Lt.II pada: Hari/Tanggal : Selasa, 3 Desember 2013 Pukul           : 09.00 Wita Tempat        : Ruang Rapat Utama Lt.II Download materi : Bahan Paparan Konsep SIPKD Bahan Paparan Pencanangan SIPKD Panduan SIPKD Persyaratan Pengajuan NIDN Petunjuk Pengisian PAK